- Tim Regu Sepak Takraw Kepulauan Selayar Raih Juara Umum Pra Porprov Wilayah I Sulawesi Selatan
- Asisten Pemerintahan Selayar Buka Turnamen Dandim Cup 2025, Tumbuhkan Semangat Sportivitas
- Kolaborasi BAZNAS dan Dinsos Selayar Bantu Pemulihan Warga Terlantar
- Bupati Selayar Natsir Ali Terima Brevet Kehormatan Hiperbarik TNI AL
- Bupati Selayar Natsit Ali Terima Brevet Kehormatan Hiperbarik TNI AL
- Wabup Selayar Muhtar, M.M. Tinjau Program Makan Bergizi Gratis di Pasimasunggu dan Pasimasunggu Timur
- Yanti Rahmawati Ukir Sejarah Baru, Bawa PKK Selayar Raih Juara Umum di Jambore dan HKG PKK ke-53 Sulsel di Bone
- Mengabdi 23 Tahun, Baho Daeng raih Penghargaan dan Pin Emas PKK Sulsel
- Selayar Zero Narkoba, Bupati Natsir Ali Minta BNNP Hadirkan BNNK di Wilayahnya
- Malam Ramah Tamah HKG PKK ke-53 di Bone, TP PKK Selayar Raih Bonus Jutaan Rupiah dan Dua Sepeda Listrik
Bupati Natsir Ali Aktif Perkuat Koordinasi Untuk Pembangunan Daerah

KEPULAUAN SELAYAR - Bupati Kepulauan Selayar Muhammad Natasir Ali, menghadiri jamuan makan malam yang digelar oleh Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel). Selasa Malam (13/5) di Rujab Gubernur. Acara ini dihadiri oleh seluruh kepala daerah se-Sulsel dalam rangka mempererat silaturahmi dan memperkuat koordinasi guna mendukung pembangunan daerah yang lebih maju dan berkelanjutan.
Kehadiran Bupati Natasir Ali dalam kegiatan ini menunjukkan komitmennya untuk bersinergi dengan pemerintah provinsi dan kabupaten/kota lainnya guna mewujudkan kesejahteraan masyarakat Sulsel secara menyeluruh dan khususnya selayar
Sejak dilantik sebagai Bupati Kepulauan Selayar, Muhammad Natasir Ali gencar membangun koordinasi dengan berbagai pihak, baik di tingkat provinsi maupun nasional, guna mendorong pembangunan daerah. Tidak hanya fokus pada sektor pemerintahan, ia juga aktif menjalin kerja sama lintas sektoral, termasuk dengan dunia usaha, akademisi, dan organisasi masyarakat.
Baca Lainnya :
- BKN Anugerahkan Penghargaan kepada Pemkab Selayar, Ini Kategorinya0
- BKPSDM Selayar Lakukan Pendataan PHL, Perjuangkan Nasib K II0
- Wakil Ketua Orarida Sulsel Kukuhkan Pengurus Orlok Kepulauan Selayar0
- Bersejarah dan Pertama, Pengurus DWP Unit Diskominfo-SP Selayar Terbentuk0
- Tim BPBD Melakukan Penyemprotan Disinfektan di Kantor Bupati Kepulauan Selayar0
“Kami berkomitmen untuk terus membangun jaringan yang kuat agar daerah kita bisa maju bersama. Koordinasi lintas sektoral ini menjadi kunci untuk membawa lebih banyak program bermanfaat bagi masyarakat,” tegas Bupati Natasir Ali.
Dengan pendekatan kolaboratif ini, ia optimis kabupaten yang dipimpinnya akan semakin berkembang dan memberikan dampak positif bagi kesejahteraan warganya. (HUMAS-IC)
_
