- Perkuat Sinergi Kawasan Selatan Sulsel, Bupati Selayar Terima Kunjungan Bupati Bantaeng
- Diskominfo-SP Selayar Dampingi Pemdes Bontolempangan Perkuat Literasi dan Sistem Informasi Digital
- Sambut 2026, Bupati Natsir Ali Ajak Muhasabah Lewat Dzikir dan Doa Bersama
- Cuci Darah Tak Lagi Harus ke Luar Daerah, Bupati Natsir Ali Hadirkan Alkes Hemodialisis di RSUD KH. Khayyung
- BAZNAS Selayar Serahkan Dana Iuran BPJS Ketenagakerjaan Kepada Bupati untuk Imam dan Marbot Masjid
- Kadis Kominfo Dwiyanti Musrifah Ucapkan Selamat Atas Penerimaan SK 4.545 PPPK Paruh Waktu
- Terima SK PPPK Paruh Waktu Diusia 52 Tahun, Syamsuddin Ungkap Rasa Syukur dan Harapan
- 4.545 PPPK Paruh Waktu Terima SK, Bupati Selayar Tekankan Nilai Pengabdian
- Bupati Kepulauan Selayar Lantik Pengurus FKUB Periode 2025–2030, Perkuat Sinergi Lintas Sektoral Jaga Kerukunan
- Paripurna DPRD Selayar Bahas Pendapat Akhir Bupati Terkait Ranperda
Wabup Kepulauan Selayar Hadiri Halal bi Halal Permas Kaltim

Keterangan Gambar : Foto by Adrian Novianto
SAMARINDA - Sucikan Hati Kuatkan Silaturrahmi menjadi tema halal bi halal masyarakat Selayar yang tergabung dalam Permas Kalimantan Timur yang digelar di ruang serba guna Mesjid Syeikh Mahmuddin - Plaza Mulya Jalan Bhayangkara No. 1 Samarinda Kaltim, Sabtu (13/7/2019)
Kegiatan ini dihadiri oleh Wakil Bupati Kepulauan Selayar Dr. H. Zainuddin, S.H., M.H., bersama seorang putra daerah asal Selayar yang saat sedang meniti karir di Amerika, Prof. Dr. dr. Taruna Ikrar, M., Pharm., M.D., Ph. D. Hadir pula Ketua Permas Kaltim, Ir. H. Isman Saladin, M.M., Ketua Permas Balikpapan Hajaruddin, S.T., Ketua DPD Permas Kendari Sulawesi Tenggara, Drs.Djufri Sakti, Sekretaris Permas Kaltim Muhammad Jarnih, S. Sos., bersama anggota permas Kaltim Samarinda.
Baca Lainnya :
Baca juga : Hadiri Halal bi Halal Masyarakat Selayar di Jakarta, Ini Pesan Wabup
beberapa pekan sebelumnya, Wabup Kepulauan Selayar Dr. H. Zainuddin, S.H., M.H., menghadiri kegiatan yang sama, halal bi halal yang di gelar oleh masyarakat Selayar yang berdomisili, di Jakarta, Banten dan Jawa Barat. (IM/AN)










.jpeg)